All About All
All About All

Me

Me
Rezki

Me

Me
Rezki

Me

Me
Rezki

Minggu, 31 Maret 2013

Rahasia Di Balik Build Number Windows 8


By on 22.21

Rahasia Di Balik Build Number Windows 8 - Apabila kamu pengguna windows kamu pasti tau tentang build numbers windowsmu, karena pada tiap-tiap edisi windows memiliki build number tersendiri. Bahkan untuk windows versi preview sekalipun. Beberapa waktu yang lalu microsoft telah meluncurkan windows versi terbarunya yaitu windows 8, pada edisi windows 8 ini memiliki build number tersendiri entah itu untuk Windows 8 Release Preview, Windows 8 Customer Preview maupun Windows 8 RTM.
Yang akan admin bahas disini adalah build number untuk windows yang sudah rilis dalam artian final-nya. Seperti yang telah kita ketahui beberapa build windows termasuk windows 8 adalah sebagai berikut :
Windows Vista - 6.0.6000.16386
Windows 7 - 6.1.7600.16385
Windows 8 - 6.2.9200.16384
Apa rahasia dibalik build number windows diatas?
Menurut admin adapun rumus untuk menentukan build number windows kurang-lebih seperti ini.
Build number of new Windows version = Build number of previous Windows version without decimals + 1159999999
Seperti beberapa versi dari windows :
Windows Vista = 6.0.6000.16386 (atau 60600016386 tanpa angka desimal)
Windows 7 = 60600016386+1159999999 = 61760016385 (atau 6.1.7600.16385 dengan angka desimal)
Windows 8 = 61760016385+1159999999 = 62920016384 (atau 6.2.9200.16384 dengan angka desimal)
Pertanyaannya berapa build numbers untuk windows sesuai rumus diatas ?
Windows versi berikutnya = 62920016384++1159999999 = 64080016383 (atau 6.4.0800.16383 dengan angka desimal)
Jadi..akankah windows versi selanjutnya akan menggunakan build number 6.4.0800.16383 atau mungkin berbeda...?



Click ! for Informations

>


About Rezki Yudi Triana

Lahir pada tanggal 02 Juni di Ciamis,bersekolah di SMKN 1 Banjar jurusan MULTIMEDIA tahun 2012 sampai dengan 2015.
Comments
0 Comments